Tetangga ku, Inna memesan kue ultah untuk baby Jihan yang sedang berulang tahun yang pertama. Karena masih kecil dan belum mengerti, Inna memilih tema minnie mouse untuk cakenya kali ini. Inna memesan satu birthday cake besar dan 24 mini cup cake yang menggunakan edible image. Lucu ya...meriah banget. Thanks for order Inna..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar